Silaturahmi Door to Door Sistem (DDS) Polsek Cisolok Polres Sukabumi Mendorong Kekompakan dan Keamanan Lingkungan

    Silaturahmi Door to Door Sistem (DDS) Polsek Cisolok Polres Sukabumi Mendorong Kekompakan dan Keamanan Lingkungan
    Silaturahmi Door to Door Sistem (DDS) Polsek Cisolok Polres Sukabumi Mendorong Kekompakan dan Keamanan Lingkungan

    Sukabumi, 18 Februari 2024 - Kapolsek Cisolok, AKP Aguk Khusaeni, SE, melaporkan kegiatan Silaturahmi Door to Door Sistem (DDS) yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Caringin pada hari Minggu, 18 Februari 2024, mulai pukul 08.30 WIB hingga selesai.

    Dalam laporan tersebut, AKP Aguk Khusaeni, SE menyebutkan bahwa pelaksana kegiatan adalah Aiptu Hidayat, Bhabinkamtibmas Desa Caringin. Kegiatan tersebut meliputi sambang warga kepada Sdr Tini, seorang warga masyarakat Desa Caringin.

    "Bhabinkamtibmas memberikan himbauan kepada warga, antara lain untuk tetap menjaga kondusifitas pasca Pemilu 2024, mewaspadai tindak pidana penjualan orang, mengaktifkan kembali ronda malam, serta memberikan informasi kepada pihak kepolisian jika menemukan adanya indikasi kegiatan menyimpang yang dilakukan oleh remaja, " ujar AKP Aguk Khusaeni, SE.

    Selain itu, kepada orang tua, Bhabinkamtibmas juga memberikan himbauan untuk selalu memperhatikan putra-putrinya, terutama pada saat hari libur, dan mengecek HP mereka secara berkala guna menjaga keamanan dan ketertiban keluarga.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Kalibunder Hadiri Rapat Pleno Rekapitulasi...

    Artikel Berikutnya

    Sambang Warga Oleh Polsek Lengkong Polres...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Ujian Nasional, Standar Kompetensi Minimal Siswa dan Cerminan Keberhasilan Guru
    Hidayat Kampai : Menelusuri Dunia Kecerdasan Buatan untuk Menyusun Karya Ilmiah
    Hidayat Kampai: Kisah Dunia Akademik yang Terkontaminasi Ulah Para Bahlul
    Hendri Kampai: Koperasi Nasional, Dari Desa untuk Indonesia yang Lebih Berdikari
    Hidayat Kampai: Ketika Nada Terlarang Mengusik Fokus Siswa

    Ikuti Kami