Silaturahmi Bersama Tokoh Masyarakat Oleh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi

    Silaturahmi Bersama Tokoh Masyarakat Oleh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi
    Silaturahmi Bersama Tokoh Masyarakat Oleh Polsek Kalibunder Polres Sukabumi

    Bhabinkamtibmas Desa Balekambang, Aipda Deni Hermawan, menggelar kegiatan DDS/Anjangsana di Kampung Babakan pada Minggu, 26 November 2023, pukul 10.00 WIB. Dalam kesempatan tersebut, Aipda Deni Hermawan memberikan himbauan terkait program Kapolres Sukabumi, AKBP Maruly Pardede, yang dikenal dengan singkatan AA DEDE CURHAT DONG (Agamis, Aman, Dedikasi, Empati, Damai, Efektif, dan Efisien).

    Bhabinkamtibmas juga mengingatkan warga Desa Balekambang untuk tetap waspada terhadap paham radikalisme dan Anti Pancasila. Himbauan lainnya mencakup peringatan terhadap Human Trafficking dan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO), dengan ajakan agar warga memberikan informasi jika mengetahui adanya tempat rekrutmen atau penampungan tenaga kerja.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Patroli Dialogis Polsek Kalibunder Polres...

    Artikel Berikutnya

    Berikan Rasa Aman Saat Ibadah Umat Kristiani,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hidayat Kampai: Kisah Dunia Akademik yang Terkontaminasi Ulah Para Bahlul
    Hendri Kampai: Koperasi Nasional, Dari Desa untuk Indonesia yang Lebih Berdikari
    Hidayat Kampai: Ketika Nada Terlarang Mengusik Fokus Siswa
    Hendri Kampai: Saatnya Nikel Bicara! Mimpi Indonesia Menjadi Raja Komponen Kendaraan Listrik
    Jadikan 'Maung' Kendaraan Dinas Nasional, Presiden Prabowo Tunjukkan Konsistensi Cinta Produk Dalam Negeri

    Ikuti Kami