Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Ajak Ciptakan Pilkada 2024 kondusif di Desa Datarnangka

    Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Ajak Ciptakan Pilkada 2024 kondusif di Desa Datarnangka
    Polsek Sagaranten Polres Sukabumi Ajak Ciptakan Pilkada 2024 kondusif di Desa Datarnangka

    kegiatan sambang Door to Door System (DDS) serta cooling system terkait Pilkada 2024 di Kampung Datarnangka RT. 003/002, Desa Datarnangka, Kecamatan Sagaranten, Kabupaten Sukabumi.

    Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga situasi Pilkada agar tetap damai dan kondusif. Dalam sambang tersebut, tim Bhabinkamtibmas berinteraksi langsung dengan warga setempat, memberikan penjelasan tentang pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban selama masa Pilkada, serta mengingatkan masyarakat tentang perlunya menjaga persatuan dan kesatuan.

    Selain itu, cooling system juga diterapkan untuk mencegah potensi konflik dan memastikan suasana tetap harmonis. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya proaktif pihak kepolisian untuk menciptakan Pilkada yang aman dan lancar, serta mendukung proses demokrasi yang sehat di wilayah Kecamatan Sagaranten.

    Warga Desa Datarnangka sangat mengapresiasi langkah-langkah preventif ini dan berkomitmen untuk bersama-sama menjaga ketertiban selama Pilkada.

    polres sukabumi polda jabar
    Sukabumi

    Sukabumi

    Artikel Sebelumnya

    Safari Sholat Subuh Berjamaah: Bhabinkamtibmas...

    Artikel Berikutnya

    Bhabinkamtibmas Desa Tamansari Polsek Cikidang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?
    Polri Lakukan Asistensi ke Polda Jateng 
    Guna Pastikan Nyoblos Aman, TNI/Polri di Sukabumi Gelar Patroli Tiga Pilar
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?
    Bimbingan Teknis Penyuluhan dan Pemberdayaan Petani di Lampung, Tingkatkan Pemahaman Digital dan Pendanaan Usaha

    Ikuti Kami